Sambangi Ternak Babinsa  koramil 01/Rengat Selalu Ingatkan Peternak  Terhadap Wabah PMK

Suaralira.com,Rengat - Babinsa Koramil 01/Rengat Sertu  Suyoto melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) serta pantau Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak sapi milik bapak Ipan warga Desa  Teluk Sungkai Kecamatan Kuala Cenaku Kabupaten Indragiri Hulu-Riau. Sabtu (10/08/2024).
 
"Berkurangnya wabah PMK namun tetap lakukan Pendampingan dan pemantauan yang kami lakukan, bertujuan untuk mengingatkan kepada peternak serta mengetahui kesehatan hewan ternak itu sendiri. 
 
Selanjutnya yerus lakukan langkah pengawasan terhadap hewan ternak khususnya hewan sapi, dari ancaman wabah PMK yang  sewaktu-waktu muncul kembali". Ujar Sertu Suyoto..
 
Agar peternak selalu bisa menghindari dan mencegah terjadinya Virus PMK pada hewan ternak sapi, salah satunya adalah dengan cara memperhatikan kebersihan baik kandang maupun pakan sapi itu sendiri. 
 
"Cara ini untuk yang terus memantau peternak oleh Inilah Babinsa Sertu  Suyoto terhadap sapi milik bapak Wardi langsung langsung melihat kandangnya.
 
"Jika ditemukan gejala tersebut jangan ambil resiko apabila terjadi perubahan pada ternak atau menunjukan gejala yang mengarah pada ciri-ciri PMK, segera laporkan pada dinas kesehatan hewan supaya mendapat penanganan yang tepat".pesanya.(Pr4as.sl)